Kegiatan Kerohanian merupakan kegiatan mengembangkan potensi spritual dalam diri seseorang.
Nah, kegiatan kerohanian ini dikembangkan di SMPN 3 Sidoarjo, kegiatan yang termasuk dibidang non akademik. Rohani identik dengan agama.
kegiatan ini juga merupakan salah satu bentuk realisasi dari visi SMP Negeri 3 Sidoarjo itu sendiri, yaitu “Berprestasi Tinggi, Berbudi Pekerti Luhur, dan Berwawasan Lingkungan”.
Kegiatan kerohanian ini meliputi istighosah untuk murid kelas 9 , BTQ (Baca Tulis Qur'an), dan lain-lain. kegiatan kerohanian ini dilksanakan pada hari Jum'at. Kegiatan ini termasuk kegiatan pengembangan diri yang ada di SMPN 3 Sidoarjo.
TUJUAN DAN MANFAAT :
1. Tujuan Kegiatan kerohanian
a. Tujuan umum :
• Meningkatkan kinerja guru PAI di Sekolah
1. Tujuan Kegiatan kerohanian
a. Tujuan umum :
• Meningkatkan kinerja guru PAI di Sekolah
b. Tujuan khusus
• Memonitoring prilaku siswa di sekolah
• Memberikan saran kepada sesama guru dan wali kelas terhadap perilaku siswa yang
• Memonitoring prilaku siswa di sekolah
• Memberikan saran kepada sesama guru dan wali kelas terhadap perilaku siswa yang
menyimpang
• Meningkatkan hubungan yang lebih baik lagi dengan siswa dan guru di sekolah
• Menjadikan guru PAI Qudwah di sekolah
• Meningkatkan hubungan yang lebih baik lagi dengan siswa dan guru di sekolah
• Menjadikan guru PAI Qudwah di sekolah
2. Manfaat dari pelaksanaan kerohanian di SMPN3 Sidoarjo
. Meningkatkan Keimanan dan ketaqwaan peserta didik
. Membrantas buta aksara alquran
. Menyalurkan minat dan bakat siswa khususnya dibidang keagamaan
. Melatih siswa agar trampil dalam berpidato dan ceramah agama
. Mengkaderisasikan siswa menjadi juru da’wah
. Melatih siswa menjadi pandai dalam melantunkan ayat ayat suci alquran dengan seni baca
quran





0 komentar:
Posting Komentar